Sekarang kita akan mencoba untuk mengerti bagaimana mengoperasikan Operators & Arithmatic dalam prolog.
Oke, sekarang kita akan mengambil contoh kasus. Berikut ini akan di tampilkan contoh penulisan data yang salah pada notepad. dari data yang salah tersebut, maka akan muncul hasil prolog yang salah pula atau error :
untuk itu kita perlu mengidentifikasikan kesalahan-kesalahan yang dibuat oleh persoalan tersebut. Dari data di atas, kita bisa mengidentifikasikan kesalahan-kesalahan itu dari :
1. Data yang ada masih acak, sedangkan prolog hanya membaca data yang urut dan dikelompokkan masing2.
2. Variable ada yang ambigu, sehingga yang keluar bukan yang diharapkan. Misalnya :
Salah :
-small_animal(A):-dog(A), small(A).
-small_animal(B):-cat(B), small(B).
Jika variabel seperti itu, maka yang akan di print adalah seluruh animal yang berukuran small.
Untuk itu, perlu ada pembeda diantara keduanya. Misalnya :
-small_dog(X):-dog(X),small(X).
-small_cat(Y):-cat(Y),small(Y).
3. Karena variabelnya di ganti, maka keterangan untuk kalimatpun harus di ganti.
Dari keterangan di atas, maka setelah kita perbaiki, maka hasilnya pada notepad akan menjadi seperti :Itu adalah contoh Operator yang simpel.
No comments:
Post a Comment